Gereja Tiga Pendirian

Gereja Tiga Pendirian
PenggolonganProtestan
OrientasiBeragam
TeologiDiatur dan dikendalikan negara
Badan
pemerintahan
Komite Nasional
KetuaFu Xianwei
Sekretaris JenderalXu Xiaohong[1]
Perhimpunan
WilayahTiongkok
PendiriAdministrasi Negara Urusan Agama
Didirikan1951
SerapanDewan Kristen Nasional Tiongkok
Bersatu dalamDepartemen Kerja Front Bersatu dari Komite Pusat Partai Komunis Tiongkok
Situs web resmiwww.ccctspm.org
Gereja Tiga Pendirian
Hanzi tradisional: 三自愛國運動
Hanzi sederhana: 三自爱国运动

Gereja Tiga Pendirian (Hanzi: 三自爱国运动; Pinyin: Sānzì Àiguó Yùndòng) adalah sebuah gereja Protestan di Republik Rakyat Tiongkok, dan salah satu badan Protestan terbesar di dunia. Ini secara umum dikenal sebagai Gereja Tiga Pendirian (Hanzi: 三自教会; Pinyin: Sānzì Jiàohuì).

  1. ^ 中国基督教三自爱国运动委员会第八届主席、副主席、秘书长名单 (dalam bahasa Mandarin). CCC TSPM. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2017-08-21. Diakses tanggal 2018-02-23. 

From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by Tubidy